Skip to main content
Berita Kegiatan

BNN Kabupaten Bogor Ajak Stakeholder Dukung Program Pemberdayaan Alternatif di Kawasan Rawan

Dibaca: 3 Oleh 11 Agu 2020Desember 23rd, 2020Tidak ada komentar
BNN Kabupaten Bogor Ajak Stakeholder Dukung Program Pemberdayaan Alternatif di Kawasan Rawan
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

bogorkab.bnn.go.id – Cisarua, BNN Kabupaten Bogor laksanakan Kegiatan Bimbingan Teknis pemberdayaan alternatif di kawasan Rawan (11/08/2020). Kali ini BNN Kabupaten Bogor ajak sejumlah Stakeholder dalam mendukung pelaksanaan program Pemberdayaan Alternatif.

Kasi P2M BNN Kabupaten Bogor, Rika Indriati Roamer mengatakan bahwa Kegiatan Bimtek bersama Stakeholder bertujuan untuk mensinergikan program dengan para Instansi terkait.

Dirinya menambahkan, kecamatan Cisarua dipilih berdasarkan hasil pemetaan kawasan rawan tim pemberantasan. Selain itu Kecamatan Cisarua disinyalir masih ada penanaman tanaman Khatinon.

Disisi lain, Kepala Dinas Koperasi, Asep Mulyana, S.H, mengatakan bahwa Masyarakat harus lebih produktif agar terhindar dari peredaran Narkoba. Narkoba sudah menyerang semua lini masyarakat. Oleh karenanya dirinya mengajak peserta agar menciptakan kegiatan yang mendorong masyarakat untuk berani berwirausaha, sehingga masyarakat terhindar dari target peredaran Narkoba

 

 

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel