Skip to main content
Berita Utama

BNNK Bogor melaksanakan kegiatan Sosialisasi Bahaya Narkoba dalam rangka kegiatan Forkopimda Goes to School di SMK Bina Cipta Insani Caringin

Dibaca: 14 Oleh 08 Agu 2022Tidak ada komentar
BNNK Bogor melaksanakan kegiatan Sosialisasi Bahaya Narkoba dalam rangka kegiatan Forkopimda Goes to School di SMK Bina Cipta Insani Caringin
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Kegiatan ini diikuti oleh 40 orang pelajar kelas XI & XII
Kegiatan dilaksanakan dalam kegiatan Forkopimda Goes to School Bakesbangpol Kab. Bogor dengan penyampaian materi Wawasan Kebangsaan dari Kodim 0621 dan Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dari BNNK Bogor

Sosialisasi P4GN disampaikan oleh Kepala BNNK Bogor H. Moh. Syabli Noer, S.H., M.H dengan materi yang disampaikan mengenai Indonesia Darurat Narkoba, pengenalan narkoba dan bahayanya, serta cara mencegah penyalahgunaan narkoba

Kemudian dilanjutkan dengan tanya jawab dengan peserta

Kegiatan berjalan dengan lancar dan tetap mematuhi protol kesehatan.
.
@infobnn_ri
@infobnn_prov_jabar
.
.
#WarOnDrugs
#indonesiabersinar
#bogorbersinar
#bnnkabupatenbogor
#humasbnnkbogor

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel